Selamat Tinggal Blog dan Selamat Tinggal Dunia Internet

Selamat Tinggal Blog dan Selamat Tinggal Dunia Internet
Illustrasi : BosteknoID.com
Kenapa saya menulis artikel dengan judul seperti itu? Karena, saya akan di masukkan ke pesantren karena di anggap tidak bisa di didik lagi oleh orang yang sebenarnya tidak berhak seperti itu. Jadi jika saya mondok, maka blog ini akan jarang di update konteng, tapi meskipun demikian saya harap untuk pengunjung setia blog ini untuk tidak pergi dan mencari blog lain.

Solusinya jika saya mondok. Maka saya akan memberikan hak untuk siapa saja yang mau menulis artikelnya di bloh ini dengan kata lain guestpost atau postingan tamu. Siapapun bisa menjadi penulis tamu di blog ini asalkan mematuhi praturan yang di tetapkan yaitu, artikel yang di tulis harus lah original bukan hasil copas yang pastinya lulus copyscape.

Keuntungan menjadi blogger tamu di BosteknoID.com

Sebenarnya banyak sekali ke untungan yang bisa sobat dapatkan dari menjadi blogger tamu di bosteknoID.com. Salah satunya adalah meningkatnya trafik blog utama sobat, karena blog ini memiliki visitor perbulan sekitaran 12.000. So, bisa sobat bayangkan jika hanya 20%nya saja sobat perolah, maka itu sudah lumayan.

Keuntungan lainnya mejadi penulis tamu disini adalah, sobat bisa mendapatkan backlink gratis dan yang pastinya berkualitas. Hari gini dapat backlink gratis kapan lagi bok. Dan juga saya minta do'anya saja supaya betah di sana, demi mencari ilmu agar menjadi manusia yang berguna bagi nusa dan bangsa. Amiiin ya rabbb. OKE trimakasih sudah membaca curahan hati dari blogger ndeso, wassalam.

Selamat tinggal dunia blogging untuk sementara waktu. Aku akan merindukkan kamu.

2 comments: